Selasa, 02 Maret 2010

Cegah dan Berantas Demam Berdarah

Cegah dan berantas demam berdarah dengan melakukan 3M Plus :

3M
1. Menguras
Membersihkan tempat menyimpan air seperti bak mandi, wc, drum minimal 1 minggu sekali.
2. Menutup
Menutup rapat-rapat tempayan, gentong, setelah mengisi atau mengambil air.
3. Mengubur
Mengubur barang bekas seperti botol, kaleng bekas, ban bekas, dan benda lain yang dapat menimbulkan genangan air.

Plus
1. Menabur bubuk pembasmi jentik (larvasida / abate).
2. Memelihara ikan pemakan jentik di tempat penampungan air.
3. Pemakaian kelambu dan pemasangan kawat kasa pada ventilasi.
4. Gunakan obat nyamuk (semprot, bakar, oles).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar